Minggu, 09 Desember 2012

Pertemuan Ke 6 Piranti Interaktif Interaksi Manusia dan Komputer

0 komentar
        Piranti adalah alat yang bisa dibuat komunikasi dengan komputer, banyak hal seperti keyboard. keyboard adalah salah satu alat input yang sangat diperlukan sekali, tanpa keyboard sebuah komputer tidakdapat berjalan dengan lancar.
       Piranti terdapat dua jenis, yaitu :
1. Piranti masukan
2. Piranti keluaran
   banyak jenis keyboard yang perlu diketahui :
  1. Keyboard QWERTY
  2. Keyboard Alphabetic
  3. Keyboard Dvorak
  4. Keyboard Chord
 Mouse merupakan alat masukan ang berguna juga untuk mengoperasikan sebuah komputer sehingga perannya sangat penting. mouse ini bentuknya sering di sebut kayak tikus.


TRACKBALL
     Trackball adalah alat penunjuk arah yang berbentuk bulat seperti bola, cara menggunakannya tinggal di geser sesuai arah yang di inginkan kurang lebih sama seperti trackpad, barang-barang elektronik seperti hp banyak yang menggunakan trackball.Trackball merupakan  perangkat penunjuk yang terdiri dari sebuah bola yang disimpan di dalam socket yang mengandung sensor untuk mendeteksi sebuah rotasi bola sekitar.Trackball berasal dari bahasa Inggris yaitu peranti penunjuk yang berupa sebuah bola yang berada di dalam sebuah alat yang memiliki sensor gerak. Trackball umumnya terdapat pada mouse modern. dan berikut sedikit gambar macam-macam bentuk trackball.




    Berikut ini adalah postingan kali ini, semoga bermanfaat. terima kasih.

Referensi : - H Syahidus Zaman, M.Kom
                    - www.Google.com

Leave a Reply

Labels